Sabtu, 16 September 2017

UH SUSULAN (NURUL H.R.; BANOWATI A.R.)



Soal Ulangan Bahasa Indonesia (Susulan)
Kerjakan di Lembar Kertas dan Kumpulkan pada Senin, 18 September 2017 (Sebelum Pelaksanaan Penilain Harian Terpadu (PHT)

Perhatikan teks berikut!
(1) Soedirman, sang Jendral Besar, wafat di Magelang pada pukul 18.30 tanggal 29 Januari 1950. (2) Kabar duka ini dilaporkan dalam sebuah siaran kusus di RRI. (3) Setelah berita kematiannya disiarkan, rumah keluarga Soedirman dipadati oleh para pelayat. (4) Keesokan harinya, jenasah Soedirman dibawa ke Yogyakarta. Empat tank dan delapan puluh kendaraan bermotor mengiringi konvoi pemakaman sang Jendral. (5) Puluhan ribu warga berdiri di sisi jalan memberi penghormatan pada sang Jendral.
Kerjakan soal berikut! (Perhatikan paragraf 1)
1.        Ada berapa frasa yang terdapat dalam kalimat 2? Tuliskan!
2.        Tentukan jenis frasa tersebut sesuai dengan dasar penggolongannya!
3.        Tulis frasa endosentris apositif dan koordinatif yang terdapat dalam bacaan!
4.        Tentukan tiga kata-kata tidak baku dalam paragraf tersebut, kemudian tuliskan bentuk bakunya!
5.        Konjungsi subordinatif/bertingkat terdapat dalam kalimat nomor …. dan menyatakan keterangan ….
6.        Lengkapilah tabel berikut!

No.
Frasa
Jenis Frasa
Inti Frasa

remaja putri tanggung
endosentris atributif
remaja
1
di sisi jalan


2
kendaraan bermotor


3
pada sang Jenderal


4
ulangan susulan


5
sangat khawatir



Untuk soal nomor 7 s.d. 10 beri garis bawah pada frasa yang Anda maksudkan!
7.      Tulislah dua kalimat yang mengandung frasa endosentris koordinatif!
…….
…….
8.      Tulislah dua kalimat yang mengandung frasa endosentris apositif!
…….
…….
9.      Tulislah dua kalimat yang mengandung frasa eksosentris!
……
……
10.  Tulislah dua kalimat yang mengandung frasa idiomatik!
…….
…….

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

KISI-KISI US 2022

      Bijak Menyikapi Kisi-Kisi                                                             (oleh Sartono Jaya)           A lhamdulill...